Pondok Pesantren Salman Al-Farisi Peduli (Pos Peduli) menyalurkan bantuan kepada anak-anak yatim dan dhuafa di sekitar Desa Harjosari, Kecamatan Karangpandan, Karanganyar, Jawa Tengah. Santunan yatim dan dhuafa digelar di Balai Desa Harjosari, dalam rangka acara hari jadi Kabupaten Karanganyar ke-104. Sebanyak 23 paket sembako berisi beras, minyak goreng, gula, teh, …
Read More »Kriminalisasi, Ujian Ulama Pewaris Nabi
Semua ulama empat mazhab pernah mengalami kriminalisasi oleh penguasa secara zalim. Di antara mereka ada yang disiksa, hingga dijebloskan ke penjara. Imam Abu Hanifah, pernah dicambuk dan dijebloskan ke penjara, hanya lantaran menolak jabatan sebagai hakim di masa Khalifah Abu Ja’far Al-Mansur. Imam Malik bin Anas juga dicambuk karena tidak …
Read More »Ponpes Salman Al-Farisi Dirikan Pos Peduli
Pondok Pesantren Salman Al-Farisi menggelar kegiatan bakti sosial dan pembagian hadiah bagi para santri. Kegiatan tersebut merupakan rangkaian acara “Peresmian Ponpes Salman Peduli (Pos Peduli) dan Silaturahmi Rumah Qur’an Salman Al-Farisi”. Dihadiri ratusan santri, kegiatan tersebut dilaksanakan di Gedung Kuttab, Komplek Putri Ponpes Salman Al-Farisi, Harjosari, Karangpandan, Karanganyar, Jawa Tengah, …
Read More »Seleksi Tahap Akhir Ponpes Salman Diikuti Ratusan Calon Santri
Sejak pagi hari, para orang tua wali calon santri terlihat memadati halaman Ponpes Salman Al-Farisi. Satu persatu, mereka menunggu panggilan wawancara. Sementara putra mereka berada di ruang utama masjid tengah melaksanakan ujian. Pondok Pesantren Salman Al-Farisi tengah menggelar seleksi tahap II calon santri, tahun ajaran 1443 H / 2022 M. …
Read More »Kapan Hujan Menjadi Berkah dan Musibah?
Sebagian orang memandang hujan sebagai fenomena alam belaka. Hujan adalah proses kondensasi uap air di atmosfer menjadi butir air yang cukup berat kemudian jatuh ke bumi. Namun, bagi seorang Muslim ia akan melihat segala sesuatu dari sudut pandang keimanan terlebih dahulu. Sebagaimana dikemukakan di dalam Al-Qur’an bahwa hujan adalah rahmat …
Read More »Popes Salman Al-Farisi Peduli Korban Banjir Malang
Ponpes Salman Al-Farisi Peduli (Pos Peduli) bergerak melakukan tanggap bencana banjir bandang yang melanda Kota Batu dan Malang, Jawa Timur, pada Senin (8/11/2021). Lembaga filantropi berbasis pesantren ini bekerjasama dengan Emergency and Crisis Response (ECR) untuk menyalurkan bantuan. Logistik berupa bahan makanan pokok beras sebanyak 50 Kg, mie instan dan …
Read More »Buletin Sanabil Edisi 35: Urgensi Bahasa Arab
Download Buletin Sanabil Edisi 35 Urgensi Bahasa Arab, Oleh: Ustadz Abdul Rochim, Lc. (Ketua Yayasan Ponpes Salman Al-Farisi)Arabophobia = Islamophobia, Oleh: Ustadz Abdul Rochim, Lc. (Ketua Yayasan Ponpes Salman Al-Farisi) Download
Read More »Ponpes Salman Al-Farisi Undang Pakar Ruqyah Syar’iyah Ustadz Muhammad Faizar
Pondok Pesantren Salman Al-Farisi mengundang pakar ruqyah syar’iyah, Ustadz Muhammad Faizar. Kedatangan Ustadz Faizar disambut Ustadz Abdul Rochim Ba’asyir, Lc. selaku Ketua Yayasan Ponpes Salman Al-Farisi, Ustadz Sanif Alisyahbana, Lc. selaku Mudir Ponpes Salman Al-Farisi, Ustadz Ahmad dan asatidz lainnya, di kantor Yayasan Ponpes Salman Al-Farisi Karangpandan, Karanganyar, Jawa Tengah. …
Read More »Maafkan, Balaslah Keburukan dengan Kebaikan!
Menjadi pribadi yang pemaaf adalah perbuataan yang mulia. Namun, memaafkan kesalahan orang lain, bukanlah perkara mudah, kecuali orang yang telah diberi kelapangan hati oleh Allah Ta’ala. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam, adalah teladan dalam akhlaqul karimah. Beliau tidak memiliki rasa dendam dan mudah memaafkan orang lain, bahkan tanpa si pelaku …
Read More »Dimas Seto Kunjungi Ponpes Salman Al-Farisi
Pondok Pesantren Salman Al-Farisi mendapatkan kunjungan dari para pengurus Kajian Musyawarah. Hadir dalam kunjungan tersebut, Ustadz Ahmad Ridwan, selaku pembina Kajian Musyawarah, public figur Dimas Seto, Bang Oscar, Bang Dion dan lain-lain, pada hari Rabu (20/10/2021). Dalam kunjungan tersebut, shahibul bait turut menyambut para tamu, mereka adalah Ustadz Abdul Rochim …
Read More »